Resin Bening

Resin Bening atau yang terkenal Resin 108 adalah salah satu resin yang paling sering di jual di pasaran. Resin Bening di gunakan untuk pembuatan kerajinan seperti contoh gambar di bawah , kelemahan resin ini jenis ini tidak tahan pada sinar UV, apabila terkena sinar matahari maka resin ini akan kuning, apabila digunakan untuk membuat kerajinan yang agak tebal akan memiliki sifat agak buram resin jenis ini cocok digunakan untuk kepentingan pelapisan tipis. Resin ini sangat kental dan jika di aduk akan muncul banyak gelembung.

Aplikasi Resin Bening :

Selain untuk bahan baku kerajinan, resin ini di gunakan untuk variasi mebel , pembuatan meja kayu dengan lapisan resin, souvenir, piala, dll

 

Material kerajinan resin bening

Berikutnya, anda juga perlu membeli mirror glaze. Pengerjaan kerajinan resin sebenarnya sangat mudah. Tapi tetap ada berbagai kendala yang bisa muncul, salah satunya adalah kerajinan menempel pada cetakan / sulit untuk dilepaskan. Untuk menghindari masalah tersebut, mirror glaze adalah solusinya. Bahan yang satu ini bisa menjadi penyekat antara cetakan dan resin, sehingga setelah kering keduanya tidak akan menempel. Harga untuk bahan yang satu ini adalah sekitar Rp. 130 ribu rupiah, tapi bisa lebih mahal tergantung dari jenis dan tempat membelinya.

 

Bahan tambahan yang di gunakan untuk resin adalah MAT, Katalis, Talk.

Referensi jika anda berada di kota Cilegon , Serang , Lampung , Bekasi atau Anyer anda bisa menghubungi BAHAN-KIMIA.COM yang ada di kota CILEGON

 

NUCLEAR KARYA INDONESIA

Jln. Sultan Ageng Tirtayasa No. 18 jombang wetan.

Cilegon Indonesia

No. hp/wa +6282260810153

Website : www.bahan-kimia.com

Email     : wahyuida.utama@gmail.com

Facebook fan page : Bahan-Kimia.com

 

Artikel Terkait

Kategori: News, Product

No comment yet, add your voice below!


Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment *

Name *
Email *
Website