Softener

Softener berfungsi untuk melembutkan handuk, pakaian, dan lain-lain sehingga pada saat digunakan terasa tidak kasar ditubuh. Softener pelembut kain cukup sederhan baik ditinjau dari keragaman bahan baku maupun cara pembuatannya.

Bahan Baku

Bahan baku pelelmbut kain antara lain adalah: Quartamin: sebagai bahan inti, EDTA: sebagai pengawet agar produk tidak mudah rusak Parfum, Pewarna dan Air

Catatan: menurut Ajar Permono –salah satu pakar dibidang teknologi home industri- formula pelembut kain bisa bervariasi tergantung optimasi dengan harga pokok produksi.

Cara Membuat

  1. Timbang bahan baku sesuai perhitungan di atas.
  2. Masukkan Quartamin kedalam wadah reaksi (cangkir logam).
  3. Campurkan dalam wadah lain anatara air dengan EDTA. Aduk hingga EDTA larut.
  4. Masukkaan pewarna dlm wadah yang berisi airdan EDTA (no 3) aduk hingga rata.
  5. Masukkan campuran no.4 kedalam wadah reaksi yg telah berisi Quartamin (no 2),
  6. Panaskan wadah dengan lilin hingga 60 derajat celsius sambil diaduk hingga rata.
  7. Biarkan sampai dingin kemudian masukkan parfum kedalamnya, aduk hingg rata.
  8. Lakukan pengemasan produk.

Catatan: buat skala kecil dahulu (100 gram), setelah berhasil baru ditingkatkan volumenya.

Artikel Terkait

Kategori: News

No comment yet, add your voice below!


Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment *

Name *
Email *
Website